Pengertian Backlink :
Backlink
adalah suatu hubungan imbal balik antar situs, hubungan tersebut berupa
nama alamat situs. Alamat Situs A terdapat di situs B, begitu pun
sebaliknya.
- Kegunaan Backlink :
Kalau
anda memahami sekali masalah SEO, sudah dipastikan yang namanya
backlink pasti penting banget manfaatnya. Manfaat backlink antara lain :
- Dapat meningkatkan PageRank.
- Situs jadi lebih populer di Search Engine.
- Traffic pengunjung meningkat.
Bagaimana cara mendapatkan Backlink ?
Ini
merupakan poin yang paling penting,yaitu bagaimana cara mendapatkan
Backlink.Ada berbagai cara agar kita mendapatkan backlink, antara lain
adalah :
- Setiap kita menuliskan artikel,tidak lupa kita menambahkan nama situs kita dalam artikel.
- Aktif di berbagai forum diskusi online dan menyertakan signature , yaitu menuliskan alamat situs kita.
- Saling tukar link dengan blog / web lainnya.
- Google PangRank.
- Alexa Rank.
- Yahoo Rank.
- Bing Rank.
0 komentar:
Post a Comment